Kamis, 23 Januari 2014

Memperbanyak Asi Dengan Obat Herbal



Masa menyusui bayi memang masa yang penting untuk perkembangan tubuh bayi oleh karena itu banyak ibu yang berniat memperbanyak asinya dengan obat dan makanan yang mengandung asi supaya bayi dapat merasakan manfaat asi lebih banyak, berikut ini ada resep obat herbal yang bisa anda racik sendiri untuk memperbanyak asi anda intuk si bayi:

Obat Tradisional Untuk Melancarkan ASI
Bahan :
Temulawak 1 biji sebesar telur itik
Temuhitam 1 jari tangan
Daun sambiloto 1 genggam
Kunyit 1 jari tangan
Kayumanis 1 jari tangan
Sereh 1 batang

Cara meracik:
Kupas temulawak, kunyit, temu hitam lalu iris tipis.Rebus bersama bahan lain dalam 8 gelas air hingga tersisa sekitar 6 gelas.

Demikian pembahasanya resep obat herbal untuk memperbanyak asi semoga menambah pengetahuan anda

Tidak ada komentar:

Posting Komentar