Kamis, 23 Januari 2014

Berikan ASI Sebelum Bayi Anda Menangis Kelaparan



Manfaat Asi memang dahsyat untuk pertumbuhan si bayi menyusui merupakan hal wajib untuk memenuhi nutrisi si bayi, asi exclusive memang perlu diberikan saat bayi 0-6 bulan pertama memberikan asi kapan saja saat dia lapar merupakan hal wajib yang harus dipenuhi, saat anak memiliki berat badan kurang dari standart jangan sampai anda meninggalkannya dalam hal menyusui karena asi anda sangat dibutuhkan sekali dalam perkembangan badan si bayi, atau bila anda pergi dalam waktu yang lama jangan sampai anda tidak meninggalkan susu untuk buah hati anda karena bayi yang masih muda dan bayi yang memiliki problem berat badan perlu mengkonsumsi susu lebih banyak aga perkembangan tubuhnya lebih baik dan sehat.

Kebiasaan yang para ibu tau biasanya kalau bayi nangis pasti lapar lalu diberikannya asi pada bayinya, dalam pemberian asi pada bayi sebaiknya jangan sampai ia menangis baru anda memberikan asi, yang baik itu sebelum bayi anda nangis karena lapar anda sudah memberikan asi lebih dahulu karena bayi yang menangis itu artinya dioa sangat kelaparan sekali pastinya ia minum asi atau susu akan terburu-buru saat hal itu terjadi rentan sekali bayi tersedak saat menyusu, tidak selalu bayi menagis itu pertanda lapar, bias saya jarena ingin diganti bajunya, bosan, kepanasan, kedinginan atau adas hal lain yang ia perlukan karena bayi belum bisa bicara jadi bisanya pasti hanya menagis oleh karena itu anda harus paham apa yang bayi anda perlukan dengan cara memahami prilaku bayi anda

Pesan untuk anda berikan bayi anda asi atau susu sebelum ia menangis karena kelaparan, hal itu lebih baik sebelum ada problem lainnya, demikian pembahasannya semoga bermanfaat untuk pengetahuan anda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar